Sejak kelas 7 SMP, Saya mulai menyukai menonton Anime. Dunia Anime membuatku terpikat dengan Cerita yang Menarik, Karakter unik, dan Visual yang memukau. Menonton Anime menjadi salah satu hobiku yang memberikan hiburan sekaligus inspirasi.